Prediksi Soal USBN Pendidikan Agama Islam SMK Tahun 2019/2020
Untuk persiapan menghadapi ujian, maka itu perlu
bagi guru dalam membekali siswa melalui soal-soal latihan atau bahkan siswa-siswi
sendiri mempersiapkan diri sedini mungkin terutama mempelajari contoh atau
prediksi soal USBN Pendidikan Agama Islam SMK Tahun 2019/2020 agar betul-betul
matang dalam menghadapi Ujian. Selengkapnya pelajarilah prediksi soal USBN
Pendidikan Agama Islam SMK Tahun 2019/2020 berikut ini:
SOAL Pilihan Ganda
1
|
Perhatikan bacaan Q.S Asy-Syura;38
berikut!
وَالَّذِينَ اسْتَجَابُوا
لِرَبِّهِمْ وَأَقَامُوا الصَّلاةَ وَأَمْرُهُمْ شُورَى بَيْنَهُمْ
Terjemahan yang benar
untuk ayat yang bergaris bawah di atas adalah ….
A. Menginfakkan sedekah
B. Melaksanakan shalat
C. Musyawarah
D. Bertawakal
E. Bersurat
|
||||||||||||||||||
2
|
Perhatikan tabel Q.S Al-Baqarah
;30 berikut !
Jodohkanlah Q.S Al-Baqarah;30 pada
tabel diatas sesuai dengan artinya adalah ....
A. 1-a,2-c,3-d dan 4-b
B. 2-b,4-a,1-d dan 3-c
C. 4-d,2-c,3-a dan 1-b
D. 1-c,2-a,3-d dan 4-b
E. 3-d,2-b,4-a dan 1-c
|
||||||||||||||||||
3
|
Perhatikan QS. Az-Zariyat; 56berikut ini !
وَمَاخَلَقْتُ
الْجِنَّ وَاْلإِنسَ....
Sambungan yang tepat untuk melengkapi ayat di atas adalah.
|
||||||||||||||||||
4
|
Ajaran Islam sangat menganjurkan
umatnya untuk berperilaku demokratis sebagaimana yang terkandung dalam QS.Asy-Syura (42): 38. Berikut
yang termasuk contoh perilaku demokratis yang sesuai dengan ayat tersebut
adalah ....
A. salingmempertahankanadatistiadatmasing-masing
B. hanyamenghargaimasukandari orang
yang lebihtua
C. berdakwahdengancara
yang benardandapatditerima
D. salingmenghormatiantarpemeluk
agama dankeyakinan
E. saling menghormatidan menghargai pendapat orang lain
|
||||||||||||||||||
5
|
Perhatikan beberapa potongan ayat
Q.S Ali-Imran ;159 berikut!
1. وَلَوْ كُنْتَ فَظَّاغَلِظَ
اْلقَلْبِ لاٰنْفَضُّوْا مِنْ حَوِلِكَ
2. فَإِذَا
عَزَمْتَ فَتَوَكَّلْ عَلَى
3. فَعْفُ
عَنْهُمْ وَآسْتَغْفِرْ لَهُمْ وَشَاوِرْهُمْ فِيْ اْلأَمْرِ
4. إِنَّ
اللهَ يُحِبُّ اْلمُتَوَكِّلِيْنَ
5. فَبِمَا
رَحْمَةٍ مِّنَ اللهِ لِنْتَ لَهُم
Urutan ayat yang benar
pada acakan Q.S Ali-Imran ;159 diatas adalah....
A. 4-1-3-2-5
B. 1-4-2-5-3
C. 5-1-3-2-4
D. 3-5-1-4-2
E. 2-4-5-3-1
|
||||||||||||||||||
6
|
Perhatikan tabel Q.S Fatir ;32
berikut !
Jodohkanlah Q.S Fatir ; 32 pada
tabel diatas sesuai dengan hukum tajwidnya adalah....
A. 1-c, 2-d, 3-e, 4-a dan 5-b
B. 3-d, 1-a, 5-e, 4-b dan 2-c
C. 2-a, 5-d, 4-c, 3-b dan 1-e
D. 4-d, 3-a, 2-b, 1-e dan 5-c
E. 5-a, 2-b, 4-c, 1-d dan 3-e
|
||||||||||||||||||
7
|
Sebagai muslim kita harus memiliki
sikap perilaku yang menunjukkan menjaga kelestarian lingkungan hidup.Sebab
kita sangat memerlukan adanya lingkungan hidup yang lestari , baik flora
maupun faunanya.Diantara perilaku yang menunjukkan menjaga kelestarian lingkungan
hidup adalah....
A. Membakarhutansembarangan
B. Membuangsampahsembarangan
C. Membunuhbinatangsembarangan
D. Bersikapkasihsayangterhadapsemuamakhluk ALLAH SWT
E. Bersikapkasardansemena-menaterhadapsemuamakhluk
ALLAH SWT
|
||||||||||||||||||
8
|
Perhatikan tabel Q.S Al-Mujadalah
;11 berikut !
Jodohkanlah Q.S Al-Mujadalah ;11
pada tabel diatas sesuai dengan arti ayat yang benar adalah....
A. 3-c, 2-a, 1-d, 5-b dan 4-e
B. 5-a, 3-e, 4-c, 1-d dan 2-b
C. 1-b, 2-e, 3-d, 4-a dan 5-c
D. 2-e, 4-d, 1-a, 5-c dan 3-b
E. 1-a, 2-b, 3-c, 4-d dan 5-e
|
||||||||||||||||||
9
|
Perhatikan bacaan Q.S Al-Jumu’ah
;9-10 berikut!
يَا أَيُّهَا
الَّذِينَ آمَنُوا إِذَا نُودِيَ لِلصَّلَاةِ مِن يَوْمِ الْجُمُعَةِ فَاسْعَوْا
إِلَىٰ ذِكْرِ اللَّهِ وَذَرُوا الْبَيْعَ ۚ ذَٰلِكُمْ خَيْرٌ
لَّكُمْ إِن كُنتُمْ تَعْلَمُونَ (9)
Hukum tajwid yang benar
untuk ayat yang bergaris bawah di atas adalah ….
A. Ikhfa
B.Mad tabi‘i
C.Idgambigunnah
D. Mad
jaizmunfasil
E. Idgom
Bilagunah
|
||||||||||||||||||
10
|
Halik seorang pelajar SMK yang
taat beribadah dan rajin belajar.Bila tiba saatnya untuk shalat si Halik
selalu tepat waktu untuk melaksanakan perintah Allah SWT dan setiap malam
sebagai pelajar Halik tidak lupa mengerjakan tugas dari sekolah yang diberikan
guru.Perbuatan yang dilakukan si Halik mencerminkan etos kerja seperti yang
terkandung dalam Q.S....
A. Al-Mu’minun ; 3-4
B. Al-Jumu’ah: 9-10
C. Al-Maidah; 12
D. Al-Fatir; 15
E. An-Nur; 17
|
||||||||||||||||||
11
|
Manusia sebagai khalifah dibumi,
hendaknya senantiasa meningkatkan ilmu pengetahuannya tentang segala apa yang
telah diciptakan Allah SWT, untuk diambil manfaatnya demi kesejahteraan dunia
dan akhirat.Allah SWT telah menjadikan laut tunduk kepada manusia,sehingga
manusia dapat memanfaatkan laut sebagai sarana transportasi untuk
menghubungkan antar pulau dan pulau berjalan seiring dengan
perkembangan IPTEK dan juga sebagai sarana untuk mata pencaharian bagi
manusia.Hal ini berkaiatan dengan kandungan Q.S....
A. Al-Baqarah ; 164
B. Al-Baqarah ; 160
C. Al-Baqarah ; 154
D. Al-Baqarah ; 150
E. Al-Baqarah ; 144
|
||||||||||||||||||
12
|
Sebagai umat muslim kita patut
bangga dengan Qitab suci Al-Qur’an.Karena di dalam Al-Qur’an terdapat
ayat-ayat yang berkaitan dngan IPTEK.Hal ini dimaksudkan agar umat manusia
mengadakan pengkajian,penelitian dan pengamatan tentang IPTEK.Sebagaimana
kita dapat menyaksikan bahwa melalui teknologi roket dan pengendalian
elektronik yang canggih,manusia telah berhasil mencapai permukaan bulan dan
kembali ke bumi.
Hal ini sesuai dengan kandungan
Q.S ....
A.Yunus ; 80
B.Yunus ; 90
C.Yunus ; 95
D.Yunus ;101
E.Yunus ; 105
|
||||||||||||||||||
13
|
Allah SWT berkuasa untuk merajai
seluruh kehidupan di muka bumi bahkan seluruh alam jagat raya ini. Dengan
sifat kemuliaan-Nya ini Ia memberikan hikmah yang sebesar-besarnya kepada
seluruh hamba-Nya yang dengan kekhusyu’an dan ketawadu’annya menyebut dan
memanggilnya, yang tertera dalam Asmaul Husna dengan panggilan....
A. المالك(Al-Malik)
B.المحيئ (Al-Muhyi)
C.المبدئ (Al-Mubdi’)
D. لقھار (Al-Qahhar)
E. المقدم (Al-Muqaddim)
|
||||||||||||||||||
14
|
Membiasakan diri dengan perilaku
terpuji dan menjauhkan diri dari perilaku tercela, karena menyadari semua
perilaku manusia dicatat oleh malaikat Raqib dan Atid.Berikut yang tidak
termasuk penerapan perilaku Iman kepada Malaikat dalam kehidupan
sehari-hari adalah....
A. Gemar melaksanaka shalat
berjamaah.
B. Gemar menceritakan aib orang
C. Gemar membaca Al-Qur’an
D. Gemar menuntut Ilmu
E. Gemar bersedekah
|
||||||||||||||||||
15
|
Melalui Iman kepada
Kitab-kitab Allah SWT, manusia diharapkan dapat meningkatkan kualitas
keimanan dan ketaqwaannya kepada-Nya, karena di dalamnya terdapat petunjuk,
baik yang berkaitan dengan kehidupan di dunia maupun di akhirat.
Berikut ini yang termasuk
perilaku beriman kepada Kitab- kitab Allah SWT adalah ... .
A.Selalu kasar kepada
orangtua
B.Selalu menfitnah orang
C.Selalu taat beribadah
D.Selalu mencuri
E. Selalu mencari kesalahan orang
lain
|
||||||||||||||||||
16
|
Sebagai seorang muslim wajib
mengimani Rasul-rasul Allah SWT. Sikap mengimani para Rasul berarti mengikuti
setiap ajaran yang telah disampaikan kepada para Rasul. Berikut ini yang
termasuk contoh sikap beriman kepada para Rasul yang berkaitan dengan Hak Azasi
Manusia (HAM) adalah ...
A. menjauhisegalalaranganparaRasul
B. meneladanisegalaperilakuparaRasul
C. menghindarikekerasanterhadapsesamamanusia
D. tidakmengkultuskanRasul-rasul Allah SWT
E. MemuliakantugasdankedudukanparaRasul
|
||||||||||||||||||
17
|
Beriman kepada Hari Akhir akan
meningkatkan ketaqwaan kepada Allah SWT yang dibuktikan dengan cara
menjalankan segala perintah dan menjauhi segala larangan-Nya. Berikut ini
yang tidak termasuk contoh perilaku yang mencerminkan beriman kepada Hari
Akhir adalah ... .
A. Bekerja keras dan disiplin
B. Mengabaikan aspek rasio
C.Selalu bertanggung jawab
D.Waspada dan
berhati-hati
E. Berpandangan hidup optimis
|
||||||||||||||||||
18
|
Beriman kepada Qadha dan Qadar
merupakan kewajiban setiap muslim yang meyakini dengan sepenuh hati Pencipta
Alam Semesta, Yang Maha Luas Ilmu- Nya, Maha Besar dalam Karunia dan
Kekuasaan-Nya.
Melalui pernyataan tersebut yang
tidak termasuk tanda-tanda beriman kepada Qadha dan Qadar adalah ... .
A. Senantiasaberdzikirkepada
Allah SWT
B. Selalumemohonampunan
Allah SWT
C. BerusahamencarinikmatTuhanku
D. Bertawakalhanyakepada
Allah SWT
E. Hubunganqadhadengangayahidup
|
||||||||||||||||||
19
|
19. Perhatikanlah cerita di bawah
ini!
• Dewi , sering
mengatakan bahwa orang sekarang suka menfitnah.
• Yani , selalu
mencela perbuatan yang dilakukan orang sekelilingnya.
• Fatma , sering
menceritakan tentang sedekahnya terhadap
orang-orang miskin.
• Siti , hampir
tidak pernah terdengar menceritakan kejelekan orang lain.
• Fahrul , kalau
berbicara tidak pernah mau mengalah, dan selalu mau
menang sendiri.
Yang memiliki prilaku husnuzhan
kepada sesama dari cerita tersebut adalah... .
A.Fatma
B.Siti
C.Dewi
D.Fahrul
|
||||||||||||||||||
Tidak merasa iri terhadap nikmat
yang diberikan oleh Allah SWT yang di terima oleh orang lain termasuk
dalam....
A. husnudzon
terhadap diri sendiri
B. Khusnudzon
terhadap Allah SWT
C. Khusnudzon
terhadap sesama manusia
D. Khusnudzon
terhadap sesama makhluk Allah
E. Khusnudzon terhadap sesama umat beragama
|
|||||||||||||||||||
21
|
Setiap muslim/ muslimah dilarang
bersikap dan berperilaku Riya’ , karena Riya’ akan mendatangkan kerugian atau
bencana baik bagi pelakunya maupun bagi orang lain.Berikut yang
termasuk cara menghindari perilaku Riya’ adalah....
A. Mengakuikecantikannyakepadasemua
orang
B. Melaksanakanibadahdengantujuaningindipuji
C. Melaksanakanperintah
Allah SWT danmenjauhilarangan-Nya
D. Selalumemamerkankelebihan
yang dimilikikepadasemua orang
E. Melakukansuatupekerjaandenganmengharapkanimbalan yang banyak
|
||||||||||||||||||
22
|
Sebagai seorang muslim yang
beriman,hendaknya kita dapat menunjukkan sikap perilaku menghargai karya
orang lain dalam kehidupan dan pergaulan sehari-hari.Berikut yang tidak
termasuk sikap perilaku yang menunjukkan menghargai karya orang lain
adalah....
A. Selalumemberikanpujianataskarya orang lain
B. Selalumemberikan support kepada orang yang berkarya agar lebihsukses
C. Tidakmembicarakankekuranganataukesalahannyajikatidakdiminta
D. Mengatakanbahwakita pun berminatmengikutijejaknya
E. Mengatakanbahwakitatidaksenangdengankarya yang
diciptakannya.
|
||||||||||||||||||
23
|
Banyaknya kalangan remaja yang
melakukan seks bebas, di Indikasikan ada jaringan tertentu yang
menggiring anak-anak ke hal yang negatif. Oleh karena itu, MUI menghimbau
untuk menutup tempat yang berbau maksiat. Menutup tempat maksiat itu jauh lebih
penting demi generasi muda. Berikut yang tidak termasuk manfaat dan hikmah
larangan pergaulan bebas dan perbuatan Zina adalah....
A. Terpeliharadaripenyakitkotor
B. Terhindardariketidakjelasannasab
C. Memberikanketurunan
di luarnikah
D. Menjagamartabatdankesucianmanusia
E. Terhindardari pembunuhan dan pengguguranjanin
|
||||||||||||||||||
24
|
Orang yang memiliki sifat adil
akan menyadari bahwa setiap orang harus mempertanggung jawabkan semua
perbuatannya, setiap orang tidak akan menanggung pebuatan dosa
orang lain dan setiap orang akan memperoleh hak sesuai dengan apa yang telah
diusahakannya. Berikut yang tidak termasuk cara berperilaku adil terhadap
diri sendiri adalah....
A. Berakhlak
terpuji
B. Tekun
menuntut ilmu
C. Disiplin
dalam beribadah
D. Giat dalam
beramal shaleh
E. Senang bergaya hidup mewah
|
||||||||||||||||||
25
|
Setiap amal saleh, harus didasari
niat yang suci dan ikhlas. Jangan sampai seorang yang beramal memiliki niat
yang salah. Berusaha dan beramal, pada umumnya tidak memandang ruang dan
waktu serta tidak hanya pada saat yang lapang. Dalam situasi apa pun, kita
tidak menyianyiakan untuk beramal atau berusaha. Walaupun hasil amal itu
belum tampak sekarang, hal itu tidak boleh menjadikan kita malas beramal.
Berikut yang tidak termasuk hikmah
perilaku beramal shaleh dalam kehidupan sehari-hari adalah....
A. Merasakankeberadaan
Allah SWT
B. Seringmendekatimaksiat
C. Memilikiketakwaan
D. Berjiwa
social
E. TidakSyirik
|
||||||||||||||||||
26
|
Salah satu sikap yang harus
dimiliki oleh seorang Da’i (juru dakwah) dalam menjalankan ajaran Allah SWT
adalah... kecuali;
A. Bersikap
demokratis
B. Menghargai
pendapat orang lain
C. Mau menerima
kritikan orang lain
D. Apa yang
disampaikan harus sesuai dengan ajaran Allah SWT
E. Tidak selalu mengajak orang untuk bertukar pikiran
|
||||||||||||||||||
27
|
Perhatikanlah pernyataan di bawah
ini!
1) Mendatangkan kerugian bagi
orang lain
2) Terciptanya situasi yang
kondusif
3) Terbentuknya perilaku yang
terpuji
4) Menumbuhkan kebencian
antar sesama
5) Dapat membuat sengsara
seluruh keluarga .
Pernyataan yang termasuk akibat
perbuatan fitnah adalah nomor… .
A. 1, 4 dan
5
B. 2, 4 dan 5
C. 1, 3 dan 5
D. 2,3 dan 5
E. 3, 4 dan 5
|
||||||||||||||||||
28
|
Budaya suka bergosip dalam
berbagai hal sering terjadi dalam kehidupan kita sehari-hari.Hal ini juga
selalu muncul di berbagai media, terutama televisi, mengakibatkan perilaku
fitnah menjadi hal yang biasa dan dapat memicu perpecahan yang akan merugikan
banyak pihak. Berikut ini cara menghindari perilaku
fitnah adalah ....
A. Cepat-cepatkitamempercayaikebenaranberita
B. Tidaksukamendengarnasehat
orang lain yang bijaksana
C. Langsungberprasangkajahatkepada
orang yang kebururkannyadisampaikankepadakita
D. Janganmenyiarkanberitatentangkebururkan
( aib ) seseorang yang kitaterimakepada orang lain
E. Senangmenyampaikanberitatentangkeburukanseseorang yang kitaterimakepada
orang lain
|
||||||||||||||||||
29
|
Sebagian masyarakat Indonesia
menjadi perokok. Hasil penelitian pakar kesehatan menunjukkan bahwa rokok
mempunyai dampak negatif yang besar bagi masyarakat. Sementara Al-Quran dan
Hadits tidak menyebutnya secara eksplisit. Sebab itu, Majelis Ulama Indonesia
(MUI) memutuskan untuk mengharamkan merokok untuk kalangan tertentu.
Keputusan MUI ini semestinya menyadarkan masyarakat Indonesia yang beragama
Islam.
Hal ini membuktikan pentingnya
sumber hukum Islam yang disebut ....
A. Qiyas
B. Hadits
C. Ijtihad
D. Istihab
E. Istihsan
|
||||||||||||||||||
40
|
Menjaga kehormatan jauh lebih
penting daripada menjadi orang terhormat yang tidak bisa menjaga
kehormatannya. Pernyataan tersebut lebih tepat untuk hal-hal yang berkaiatan
dengan ....
A. Menjaga diri
dari pergaulan bebas
B. Berpakian
yang rapi agar lebih diperhatikan orang lain
C. Apapun bentuk
pergaulan bebas dilarang oleh Allah swt.
D. Allah swt.
Melarang perbuatan zina dengan segala akibatnya.
E. Iman yang kuat dapat dijadikan benteng dalam pergaulan
|
||||||||||||||||||
31
|
Sebagai makhluk sosial, manusia
harus berinteraksi antara satu dengan yang lainnya salah satunya melalui
praktik jual beli. Agar jual beli memenuhi konsep keadilan, maka diperlukan
aturan.
Pernyataan berikut yang tidak
termasuk rukun jual beli adalah... .
A. Adanyakesepakatanantarapenjualdenganpembeli
B. Barangtersebutadalahmilik
orang yang berakadsepenuhnya
C. Dalampraktikjualitubeliadaalattukar
yang sah
D. Bolehmenjualbarang orang
lain yang dititipkan
E. Barang yang diperjualbelikanbukanbarangterlarang
|
||||||||||||||||||
32
|
Bentuk kerja sama antara dua orang
atau lebih untuk mengembangkan modal dengan menentukan keuntungan yang
umumnya disesuaikan dengan besarnya modal masing-masing. Hal tersebut
berdasarkan atas ketentuan yang telah disepakati bersama agar mendapatkan
manfaat yang sebanyak-banyaknya.
Bentuk usaha ini dinamakan
….
A. Mukhabarah
B. Mudharabah
C. Muzara’ah
D. Syirkah
E. Qiradh
|
||||||||||||||||||
33
|
Kematian itu pasti, meskipun banyak manusia berusaha
menghindarinya.Dikampung si Isnain ada seorang yang meninggal dunia.Pada
dasarnya semua warga kampung berkewajiban untuk mengurus jenazah orang yang
meninggal tersebut,namun jika telah ada sebagian di antara mereka yang telah
melakukannya,maka yang lain boleh tidak ikut mengurusnya. Berikut ini yang
tidak termasuk kewajiban orang yang masih hidup terhadap orang yang meninggal
adalah....
A. Mendo’akan
B. Memandikan
C. Mengkafani
D. Menshalatkan
E. Menguburkan
|
||||||||||||||||||
34
|
Setiap manusia pasti akan menemui
ajalnya.Disaat jasadnya terbujur kaku tak berdaya apa-apa, sebelum jasadnya
itu di kafani maka jasad tersebut harus di mandikan dan
disucikan terlebih dahulu. Setelah jasad sudah dianggap bersih dan suci, maka
pada basuhan terakhir sebaiknya air telah di campur dengan.....
A. Kapur barus
B. Minyak wangi
C. Minyak melati
D. Minyak Zaitun
E. Minyak Kasturi
|
||||||||||||||||||
35
|
Pernikahan merupakan ikatan lahir
batin bagi seorang laki-laki dengan seorang perempuan sebagai suami isteri
yang dilandasi iman, perasaan cinta dan kasih sayang. Perhatikanlah
ketentuan-ketentuan berikut!
1) Calonisteri
2) Calonsuami
3) Walinikah
4) Mahar
5) Ijabqabul
6) Penghulu
7) Dua orang saksi
Yang termasuk rukun nikah terdapat
pada nomor ….
A. 1, 2, 3, 5 dan
7
B. 1, 2, 4, 5 dan 7
C. 1, 2, 3, 4 dan 5
D. 2, 3, 4, 6 dan 7
E. 3, 4, 5, 6 dan 7
|
||||||||||||||||||
36
|
Menurut UU Nomor 1 Tahun 1974
tentang Perkawinan, dijelaskan bahwa setiap perkawinan dicatat menurut
peraturan perundang-undangan yang berlaku. Pihak yang diberi tugas untuk
mencatatkan pernikahan adalah … .
A. Wali nikah
B. Kepala KUA
C. Petugas pencatat nikah
D. Tokoh Agama atau Ulama
E. Pegawai Kementerian Agama
|
||||||||||||||||||
37
|
Dalam islam istilah mukhrim,
artinya yang diharamkan. Dibawah ini adalah wanita yang haram dinikahi karena
keturunannya adalah, kecuali...
A. Ibu kandung
B. Anak
perempuan kandung
C. Sodara
perempuan kandung sebapa/seibu
D. Saudara
perempuan dari bapak
E. Saudara perempuan dari paman
|
||||||||||||||||||
38
|
Dalam satu kisah ada sebuah
keluarga yang kehidupan rumah tangganya sudah tidak rukun lagi. Hal ini
disebabkan adanya suatu masalah yang tidak dapat lagi di selesaikan akhirnya
suami memilih mentalak istrinya dalam keadaan haid, maka masa iddah yang
dilalui istrinya adalah....
A. Tigabulan
B. Empat bulan
C. Tiga kali
suci
D. Empat kali
haid
E. Limabulan 10 hari
|
||||||||||||||||||
39
|
Kematian itu pasti, meskipun
banyak manusia berusaha menghindarinya. Begitu yang menimpa Anwar.
Ia meninggalkan seorang isteri, dua anak perempuan dan seorang anak
laki-laki. Bagian warisan yang diterima oleh isteri adalah....
A. Setengah ( ½ )
B. Sepertiga ( 1/3 )
C. Duapertiga ( 2/3 )
D. Seperenam ( 1/6 )
E. Seperdelapan ( 1/8 )
|
||||||||||||||||||
40
|
Ayu menolak bercumbu dengan Ahmad
karena dia merasa ada yang memperhatikannya, yaiitu....
a. Setan
b. Manusia
c. Malaikat
d. Binatang
e. semut
|
||||||||||||||||||
41
|
Adanya warisan memberikan tanggung
jawab yang besar kepada keluarga untuk memperhatikan kondisi anak
keturunannya. Berikut yang termasuk hal-hal yang merupakan hikmah
penerapan hukum waris dalam Islam adalah....
A. Memperkokohperantokoh agama di masyarakat
B. Mengutamakanahliwarislaki-laki yang paling dekat
C. Memperkuatkedudukanhukumadatdalammasyarakat
D. Memeliharahubunganpersaudaraandankesukuan
E. Membawaketeraturandanketertibandalamhalharta benda
|
||||||||||||||||||
42
|
Rasulullah SAW pada awalnya
melakukan dakwah secara diam-diam dan ditunjukkan terlebih dahulu
kepada karib kerabat. Hal ini memberi hikmah kepada kita semua bahwa dakwah
itu perlu strategi dan ada skala prioritas. Berikut yang merupakan
strategi dakwah yang dilakukan oleh setiap muslim adalah ….
A. Martabat
agama harusberusahadiwujudkandalamkehidupan
B. Dibutuhkanjaringan
yang berbasisilmupengetahuandanteknologi
C. Keterlibatansemuakelompokmanusia
yang berwawasanhidupluas
D. Dakwahharusdikemassecarabaik,
karenaberkaitandengankewajiban
E. Mulaidirisendiri, keluargadekat, lingkunganterdekat, danmasyarakat
|
||||||||||||||||||
43
|
Islam sangat menarik perhatian
masyarakat Indonesia, karena ajarannya penuh dengan kedamaian, kejujuran, dan
keramahan. Setiap muslim, apapun profesinya, menampilkan Islam secara baik.
Semua itu, menjadikan penduduk setempat merasa simpati dan tidak keberatan
anak-anak mereka menikah dengan orang Islam.
Berikut yang menjadi
faktor sangat cepatnya perkembangan Islam di Indonesia adalah ... .
A. Ekspansi
dari Arab dan Mesir
B.
Perdagangan dan perkawinan
C. Pemberian
materi dan hadiah
D.
Perdagangan dan peperangan
E. Janji
kesejahteraan dan kekayaan
|
||||||||||||||||||
44
|
Diantara ciri-ciri orang yang
bersifat demokrasi yang dapat diidentifikasikan dari QS. Al-Imron 159 adalah
sebagai berikut, kecuali....
A. Bersikap
menghargai orang lain
B. Bersikap
memaafkan kesalahan orang lain
C. Bersedia
tidak meminta maaf kepada orang lain
D. Selalu
bermusyawarah dalam mengambil keputusan
E. Bersikap optimis
|
||||||||||||||||||
45
|
Dengan dianutnya agama islam oleh
mayoritas masyarakat indonesia, ajaran islam telah banyak mendatangkan
perubahan. Diantara hikmah perkembangan islam diindonesia adalah, kecuali...
A. Masyarakat
indonesia terbebas dari pemujaan berhala
B. Menghilangkan
sistem kasta dan diskriminasi
C. Semangat
cinta tanah air dan kebangsaan
D. Mengedapankan
sikap nafsu hayawaniah
E. Mencintai perdamaian dan kemerdekaan
|
||||||||||||||||||
SOAL ESSAY
|
|||||||||||||||||||
46
|
Perbuatan zina merupakan salah
satu ahklak tercela yang patut dihindari oleh setiap manusia dalam pergaulan.
Sebutkan 3 cara yang dapat dilakukan untuk menghindari perbuatan
zina
|
||||||||||||||||||
47
|
Saat ini ilmu pengetahuan dan
teknologi (IPTEK) berkembang begitu cepat. Teknologi komunikasi dan informasi
telah merambah ke seluruh pelosok negeri. Sebagai umat Islam, kita perlu
mengambil langkah-langkah positif, agar tidak tertinggal dengan tetap dapat
mengendalikan perkembangan IPTEK ke arah yang benar. Hal ini sejalan dengan
QS Yunus (10): 101. Sebutkan upaya umat Islam dalam menyikapi
perkembangan IPTEK tersebut!
|
||||||||||||||||||
48
|
Setelah pengadilan Allah SWT
dilaksanakan di Yaumil Hisab,maka Allah SWT memberikan balasan kepada
masing-masing umat manusia dengan seadil-adilnya.Mereka yang ketika di
dunianya betul-betul bertakwa,tentu di alam akhiratnya berhak masuk surga,
sebaliknya yang ketika di dunianya durhaka kepada Allah SWT dan banyak
berbuat dosa akan memperoleh haknya pula yakni ditempatkan di neraka.
Sebutkan 3 hikmah beriman kepada hari Akhir
|
||||||||||||||||||
49
|
Sebenarnya Allah SWT sudah
memberikan segalanya kepada manusia sehingga tidak ada alasan untuk gagal
dalam menjalani kehidupan. Jika ada yang gagal, jangan pernah menyalahkan
takdir-Nya.Sebutkan tanda-tanda beriman kepada qadha dan qadhar Allah SWT
dalam kehidupan sehari-hari!
|
||||||||||||||||||
50
|
Dalam ajaran islam berpakaian
tidak hanyak sekedar menggunakan kain menutup badan, tidak juga hanyak
sekedar mode dan trend yang mengikuti perkembangan jaman, oleh karena itu
islam sangat menganjurkan agar berpakaian sesuai dengan ajaran agama islam.
Sebutkan tiga adab berpakaian dalam islam!
|
Demikian prediksi soal USBN Pendidikan Agama Islam SMK Tahun 2019/2020 yang dapat kami berikan. Semoga bermanfaat.
0 Komentar untuk "Prediksi Soal USBN Pendidikan Agama Islam SMK Tahun 2019/2020"